Lirik Lagu Bersamamu Bahagia - Midnight Quickie & Osvaldorio

Penyanyi Midnight Quickie & Osvaldorio
Judul Lagu Bersamamu Bahagia
Album Single Bersamamu Bahagia
Pencipta Charita Utami & Irsan Ramadhan
Foto
Bersamamu Bahagia - Midnight Quickie & Osvaldorio
Bersamamu Bahagia - Midnight Quickie & Osvaldorio

Midnight Quickie & Osvaldorio  - Bersamamu Bahagia

Lagu Bersamamu Bahagia yang diciptakan oleh Charita Utami dan Irsan Ramadhan ini dinyanyikan oleh Midnight Quickie & Osvaldorio.
Lihat juga lirik lagu lainnya : Lirik lagu Got Me Figured Out - Agnez Mo

Lirik Bersamamu Bahagia - Midnight Quickie & Osvaldorio
Lirik Lagu Bersamamu Bahagia menceritakan tentang kisah seorang wanita yang belum tetap pendiriannya. Wanita tersebut pernah menjalin kasih dengan seorang laki-laki namun sayang kandas di tengah jalan. Setelah sekian lama tidak berjumpa dengan mantan kekasihnya itu tiba-tiba terbesit dalam ingatannya kenangan indah ketika bersama mantan kekasihnya itu.

Download lagu Bersamamu Bahagia - Midnight Quickie & Osvaldorio tidak disediakan kitablirik.blogspot.com, anda bisa membelinya melalui media digital seperti iTunes, Jook, Langit Musik, Spotify, Deezer dan media pembelian musik lainnya.

Berikut adalah selengkapnya Lirik Lagu Bersamamu Bahagia - Midnight Quickie & Osvaldorio

Lirik Lagu Bersamamu Bahagia


kita bertemu berdua
saling menatap malu
terputar kembali
memori kita dimasa lalu

oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

bersamamu aku bahagia...
oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

senyumanmu sejukkan jiwa
dunia kembali berwarna

oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

bersamamu aku bahagia
mungkinkah kita
torehkan tinta dilembar baru
lupakan cerita
lama kita yang telah berlalu
jadikan cerita kita lebih berarti
ubah awan kelabu
jadikan pelangi

oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

bersamamu aku bahagia
oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

senyumanmu sejukkan jiwa
dunia kembali berwarna
bersamamu aku bahagia

oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

bersamamu aku bahagia
oh.. oh.. oooohh..
oh.. oh..

bersamamu aku bahagia
dunia kembali berwarna
bersamamu
dunia ini lebih berwarna

kitablirik.blogspot.co.id tidak pernah membagikan file apapun. Kami hanya menulis lirik lagu dan informasi tentang musik, penyanyi, dan musisi terkait.

kitablirik.blogspot.co.id never shared any files. We just write lyrics and information about music, singers and musicians.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Lirik Lagu Bang Bang Wis Rahino

Lirik Lagu Daerah Batak Baju Nabirong

Lirik Qosidah Padang Bulan (Sholawat Syiir NU)