Lirik Lagu Yura Yunita feat Reza Rahadian - Pekat

Yura Yunita feat Reza Rahadian - Pekat


Lagu Pekat menjadi lagu baru Yura Yunita yang dinyanyikan bersama Reza Rahadian. Liriknya pun mereka ciptakan bersama dimana didalamnya berisi tentang curahan hati Yura Yunita. Lirik yang sederhana dibalut dengan alunan piano dan suara merdu Yura serta Reza membuat pendengar jatuh hati atas hasil kolaborasi keduanya.

Berdasarkan lirik, lagu ini menceritakan sebuah hubungan percintaan yang telah lama dijalanin namun tidak bisa dilanjutkan karena perbedaan tujuan. Lagu Pekat milik Reza Rahadian dan Yura Yunita sudah bisa didengar melalui beberapa situs musik digital di Indonesia sejak Rabu, 25 April 2018.

Penyanyi Yura Yunita featuring Reza Rahadian
Judul Lagu Pekat
Album Lagu Indonesia Terbaru
Pencipta Reza Rahadian dan Yura Yunita

Kolaborasi Yura Yunita dan Reza Rahadian
Kolaborasi Yura Yunita dan Reza Rahadian di Lagu "Pekat"


Lirik Pekat - Yura Yunita feat Reza Rahadian


Download lagu dan chord gitar tidak disediakan di blog ini. Lirik Lagu Yura Yunita feat Reza Rahadian - Pekat, ini merupakan koleksi lirik terbaru 2018 dari KITAB LIRIK LAGU. Untuk mendapatkan Lagu "Yura Yunita feat Reza Rahadian - Pekat" anda bisa membelinya melalui media digital seperti iTunes, Jook, Langit Musik, Spotify, Deezer dan media pembelian musik lainnya. Berikut adalah selengkapnya "Yura Yunita feat Reza Rahadian - Pekat" Lyrics

Baca juga lirik lagu lainnya dari Yura Yunita : Lirik Lagu Takkan Apa

Yura Yunita dan Reza Rahadian - Pekat Lirik

tersirat dalam angan
tuk tak pernah terjadi pertemuan manis itu
kini rasaku pun berucap
jelas aku tak ingin lagi melihatmu
kini semua terlalu pekat
untuk dikenang dalam angan

lama coba berjalan
nyata tak satu tujuan
janji janji bersama menghilang seketika

lama coba bertahan
benar aku masih cinta
namun bukan begini adanya
biarlah usai

kini semua terlalu pekat
untuk dikenang dalam angan

lama coba berjalan
nyata tak satu tujuan
janji janji bersama menghilang seketika

lama coba bertahan
benar aku masih cinta
namun bukan begini adanya
biarlah usai

ku ada di jalanku
kupun kan terus melaju
ku lepaskan tak bertahan
walau luka tetap nyata

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Lirik Lagu Bang Bang Wis Rahino

Lirik Lagu Daerah Batak Baju Nabirong

Lirik Qosidah Padang Bulan (Sholawat Syiir NU)