Lirik Lagu Suara - GAC

Lirik Suara - Gamaliel Audrey Cantika


Sebagai bukti eksistensi di industri musik, pada hari Jum'at (17/11/2017) Gamaliel Audrey Cantika atau biasa disingkat dengan GAC merilis singel terbaru mereka bertajuk Suara. Singel ini merupakan karya mereka yang berkolaborasi dengan musisi Swedia. Lirik lagu Suara menceritakan tentang Gamaliel Audrey Cantika Sendiri yang ingin memberi motivasi dan semangat bahwa suara kita itu enggak bisa digantikan dengan orang lain, jadi suara kita adalah suara kita, suara untuk menyampaikan apa aspirasi kita.

Dalam malam Anugerah Musik Indonesia (AMI) 2017, GAC memenangkan tiga kategori dari delapan nominasi di antaranya Kolaborasi Pop Terbaik, Karya Produksi Grup Vokal, dan Karya Produksi Soundtrack Film.

Penyanyi Gamaliel Audrey Cantika
Judul Lagu Suara
Album Single Suara
Label Sony Music Entertainment

Gamaliel Audrey Cantika
Gamaliel Audrey Cantika Instagram 2017


Lirik Lagu GAC - Suara


Untuk mendapatkan Lagu Suara - GAC anda bisa membelinya melalui media digital seperti iTunes, Jook, Langit Musik, Spotify, Deezer dan media pembelian musik lainnya. Berikut adalah selengkapnya Gamaliel Audrey Cantika Suara Lyrics

Lirik Suara

suaraku, suaraku, suaraku
suaraku, suaraku, suaraku

ku bertanya pada waktu
apa ada jalan keluar

ku ragu untuk menunggu pada kesempatan kedua
tak kuasa ku menyimpan
tak jua kan ku melawan
nurani ku...nurani ku
akan dapatkan jawabnya
dan kini tlah ku tetapkan
yakin aku mengungkapkan
naluri ku...naluri ku
tak ada yang sia-sia
suaraku...
perlahan menggantikan yang terdahulu
terdiam...
menantikan bagai berlalu
suara mu...
tak akan dapat tergantikan

suaraku, suaraku, suaraku
suaraku, suaraku, suaraku

ku mengangkat pandangan ku
ku temukan arah tujuan
ku layangkan harapan ku
ku tentukan langkah kedepan
dan kini tlah ku tetapkan
yakin aku mengungkapkan
nuraniku...nurani ku
tak ada yang sia-sia
suaraku...
perlahan menggantikan yang terdahulu
terdiam...
menantikan bagai berlalu
suara mu...
tak akan dapat tergantikan

suaraku, suaraku, suaraku
suaraku, suaraku, suaraku

satu arah ku
satukan tujuan
tetap melaju
jangan berhenti dengar kata hatimu
suaraku...
perlahan menggantikan yang terdahulu
terdiam...
menantikan bagai berlalu
suara mu...
tak akan dapat tergantikan

suaraku, suaraku, suaraku
tak kan tergantikan

suaraku, suaraku, suaraku
tak kan tergantikan


Baca Juga : Terjemahan Lirik Lagu I do (두 번째 고백) - Super Junior

Posting Komentar

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

Lebih baru Lebih lama