Cokelat - Kupilih Dia
Kupilih Dia adalah salah satu judul lagu Indonesia hits dari Cokelat band yang berada di dalam album Segitiga produksi Sony BMG tahun 2003. Untuk album "Segitiga" sendiri merupakan album keempat "Cokelat" yang berisi 12 lagu dengan hits andalan "Segitiga" dan "Kupilih Dia".
Nama Cokelat diambil karena grup musik asal Bandung ini ingin menyuguhkan musik yang bisa dinikmati oleh semua kalangan, seperti halnya makanan cokelat. Cokelat berdiri pada tanggal 25 Juni 1996, dan sampai saat ini masih aktif dalam mewarnai panggung blantika musik Indonesia. Setelah vokalis pertama Kikan berpisah dengan Cokelat, Cokelat mengumumkan personel barunya yaitu Sarah Hadju, finalis Indonesian Idol Musim Keempat. Pada tanggal 19 Desember 2011, Sang vokalis Siti Sabariah Hadju alias Sarah Hadju resmi mengundurkan diri dari grup band ini dikarenakan ketidak cocokan Sarah dengan band ini. Band ini telah memiliki vokalis baru sebagai pengganti Sarah, yaitu Jackline Rossy Natalia Mboeik alias J. Pada April 2014 Ernest mengundurkan diri untuk meniti karier di luar musik.
Lagu Kupilih Dia dari Cokelat ini sangat menyentuh hati dimana pada bagian liriknya sudah jelas bercerita tentang seorang wanita yang terlibat cinta segitiga dan salah satunya harus rela berpisah dengannya karena wanita tersebut harus memilih salah satunya. Meski begitu kenangan manis diantara mereka selalu saja terngiang oleh wanita tersebut
Penyanyi | Cokelat |
Judul Lagu | Kupilih Dia |
Album | Lagu Hits Indonesia Tahun 2000an |
Pencipta | Cokelat |
Lirik Kupilih Dia - Cokelat
Download lagu dan chord gitar tidak disediakan di blog ini. Lirik Lagu Cokelat - Kupilih Dia, ini merupakan koleksi lirik terbaru 2018 dari KITAB LIRIK LAGU. Untuk mendapatkan Lagu "Kupilih Dia - Cokelat" anda bisa membelinya melalui media digital seperti iTunes, Jook, Langit Musik, Spotify, Deezer dan media pembelian musik lainnya. Berikut adalah selengkapnya "Cokelat - Kupilih Dia" Lyrics
Cokelat - Kupilih Dia Lirik
Masih terbayang hangat senyummu
Takkan terulang di malam ini
Mungkinku tak lagi bisa bersama
Kutetap memilih dia
Maafkan ooh kasih ku harus memilih
Walauku akui ku slalu rindu ingat bayangmu
Kadang terasa sesak di dada
Ku kuat lupakan asa
Ku tetap memilih dia
Maafkan ooh kasih ku harus memilih
Kadang ku akui kurindu hadirmu
Maafkan ooh kasih ku harus memilih
Walau ku akui kurindu bayangmu
Maafkan ooh kasih ku harus memilih
Walauku akui ku slalu rindu ingat bayangmu
kitablirik.blogspot.com tidak pernah membagikan file apapun. Kami hanya menulis lirik lagu dan informasi tentang musik, penyanyi, dan musisi terkait.
kitablirik.blogspot.com never shared any files. We just write lyrics and information about music, singers and musicians.
kitablirik.blogspot.com never shared any files. We just write lyrics and information about music, singers and musicians.