*/--> Lirik Lagu Ratu Meta - Sakitnya Luar Dalam | KitabLirik

Lirik Lagu Ratu Meta - Sakitnya Luar Dalam

Lirik lagu sakitnya luar dalam dari Ratu Meta yang ia ciptakan sendiri bersama DJ Donall. Lagu tersebut masih berupa single. Baca selengkapnya

Ratu Meta - Sakitnya Luar Dalam


Lagu Sakitnya Luar Dalam yang dinyanyikan oleh Ratu Meta mengusung musik yang tidak jauh berbeda yang beberapa bulan terkahir sedang viral yaitu musik DJ ala Tik Tok. Lagu tersebut diaransemen oleh DJ Donall Kinan Sammy yang juga menciptakan lagu Lagi Syantik miliknya Siti Badriah.

Untuk bagian lirik, lagu sakitnya luar dalam diciptakan oleh Ratu Meta yang memiliki nama lengkap Meta Nurmalasari. Lagu tersebut terisnpirasi dari pengalaman pribadi dan bercerita tentang cinta yang dikhianati sang pacar dengan selingkuh dibelakangnya.

Meski menggambarkan rasa sedih dan kecewa namun Ratu Meta berharap setiap orang yang telah mengalami hal yang serupa agar bisa menunjukkan ketegaran dan membuktikan kepada semua orang untuk tetap bisa move on jadi diri sendiri, elegant dan tetap optimis mengarungi kehidupan ini.

Penyanyi Ratu Meta
Judul Lagu Sakitnya Luar Dalam
Kategori Lagu Dangdut Terbaru
Pencipta Ratu Meta / DJ Donall

Ratu Meta Sakitnya Luar Dalam
Foto Instagram Ratu Meta 2018


Lirik Sakitnya Luar Dalam


Download lagu dan chord gitar tidak disediakan di blog ini. Lirik Lagu Ratu Meta - Sakitnya Luar Dalam, ini merupakan koleksi lirik terbaru 2018 dari KITAB LIRIK LAGU. Untuk mendapatkan Lagu "Sakitnya Luar Dalam - Ratu Meta" anda bisa membelinya melalui media digital seperti iTunes, Jook, Langit Musik, Spotify, Deezer dan media pembelian musik lainnya. Berikut adalah selengkapnya "Ratu Meta - Sakitnya Luar Dalam" Lyrics

Ratu Meta - Sakitnya Luar Dalam Lirik

Sakitnya luar dalam lukai hatiku
Sakit sekali
Sakitnya luar dalam menusuk jantungku
Terasa terhenti

Kamu kamu sudah selingkuhiku
Kamu kamu hempaskan diriku
Kamu kini minta balik lagi
Tapi aku sudah tidak mau

Sakitnya luar dalam lukai hatiku
Oh sakit sakit sekali
Sakitnya luar dalam menusuk jantungku
Terasa terhenti

Sakitnya luar dalam lukai hatiku
Oh sakit sakit sekali
Sakitnya luar dalam menusuk jantungku
Terasa terhenti

Oh sakit luar dalam
Sakit luar dalam

Sakitnya luar dalam lukai hatiku
Oh sakit sakit sekali
Sakitnya luar dalam menusuk jantungku
Terasa terhenti

Sakitnya luar dalam lukai hatiku
Oh sakit sakit sekali
Sakitnya luar dalam menusuk jantungku
Terasa terhenti

Sakitnya luar dalam lukai hatiku
Oh sakit sakit sekali
Sakitnya luar dalam menusuk jantungku
Terasa terhenti

kitablirik.blogspot.com tidak pernah membagikan file apapun. Kami hanya menulis lirik lagu dan informasi tentang musik, penyanyi, dan musisi terkait.

kitablirik.blogspot.com never shared any files. We just write lyrics and information about music, singers and musicians.
Lirik Selanjutnya Next Lirics
Lirik Sebelumnya Previous Lyrics
Lirik Selanjutnya Next Lirics
Lirik Sebelumnya Previous Lyrics