*/--> Lirik Lagu Pee Wee Gaskins - Amuk Redam | KitabLirik

Lirik Lagu Pee Wee Gaskins - Amuk Redam

Lirik Lagu Amuk Redam dari Pee Wee Gaskins yang diciptakan oleh Dochi Sadega. Baca selengkapnya

Pee Wee Gaskins - Amuk Redam


Lagu Amuk Redam menjadi single baru Pee Wee Gaskins di Tahun 2019 ini, lagu tersebut dirilis oleh Universal Music Indonesia, dan rencananya lagu itu juga akan masuk ke dalam deretan lagu di album terbaru mereka yang akan dirilis dalam waktu dekat. Hal yang baru dari lagu "Amuk Redam" ini adalah keterlibatan Erix Soekamti sebagai produser.

Lirik lagu Amuk Redam diciptakan Dochi Sadega saat di Pulau Pramuka. Ide liriknya keluar saat mereka sedang diving dan snorkeling di sekitar Pulau Pramuka, dan melihat sampah yang ada di laut. Itu membuat kesal, dan timbul ajakan untuk menjaganya dalam bentuk lirik.

Di lagu ini Pee Wee Gaskins benar-benar mengeksplor suara dari instrument mereka, terutama keyboard dan synthesizer yang sedikit banyak menjadi senjata utama di singel ini. Perpaduan atau kombinasi yang sangat brilian dari Pee Wee Gaskins dan Erix Soekamti dalam mengemas sebuah lagu dengan lirik yang ringan dengan sound out yang luar biasa. Wajib didengarkan!

Penyanyi Pee Wee Gaskins
Judul Lagu Amuk Redam
Album New Single
Pencipta Dochi Sadega

Pee Wee Gaskins - Amuk Redam
Pee Wee Gaskins - Amuk Redam

Lirik Amuk Redam


Download lagu dan chord gitar tidak disediakan di blog ini. Lirik Lagu Pee Wee Gaskins - Amuk Redam, ini merupakan koleksi lirik terbaru 2019 dari KITAB LIRIK LAGU. Untuk mendapatkan Lagu "Amuk Redam - Pee Wee Gaskins" anda bisa membelinya melalui media digital seperti iTunes, Jook, Langit Musik, Spotify, Deezer dan media pembelian musik lainnya. Berikut adalah selengkapnya "Pee Wee Gaskins - Amuk Redam" Lyrics

Baca juga lirik lagu lainnya dari Pee Wee Gaskins : Lirik Lagu Dari Mata Sang Garuda

Pee Wee Gaskins - Amuk Redam Lirik

[Verse 1]
Ikut denganku kencang melaju
Lupakan semua ragu
Menjadi satu dengan alamku
Selami laut biru

[Chorus]
Kalau ada yang mulai mengganggu
Amuk redamku sudah menunggu
Pastikan semua hancur lebam dan pilu
Jantung berdebar tidak menentu
Satukan kepalan sekeras batu
Sekuat tenaga kita bersatu
Jaga...

[Verse 2]
Jangan berani rusak karangku
Bising sajak muak tersulut
Di bawah langit, ini tanahku
Dari hilir sampai ke hulu

[Chorus]
Kalau ada yang mulai mengganggu
Amuk redamku sudah menunggu
Pastikan semua hancur lebam dan pilu
Jantung berdebar tidak menentu
Satukan kepalan sekeras batu
Sekuat tenaga kita bersatu
Jaga...

[Interlude]

[Chorus]
Kalau ada yang mulai mengganggu
Amuk redamku sudah menunggu
Pastikan semua hancur lebam dan pilu
Jantung berdebar tidak menentu
Satukan kepalan sekeras batu
Sekuat tenaga kita bersatu
Jaga...
Kalau ada yang mulai mengganggu
Amuk redamku sudah menunggu
Pastikan semua hancur lebam dan pilu
Jantung berdebar tidak menentu
Satukan kepalan sekeras batu
Sekuat tenaga kita bersatu
Jaga...

kitablirik.blogspot.com tidak pernah membagikan file apapun. Kami hanya menulis lirik lagu dan informasi tentang musik, penyanyi, dan musisi terkait.

kitablirik.blogspot.com never shared any files. We just write lyrics and information about music, singers and musicians.
Lirik Selanjutnya Next Lirics
Lirik Sebelumnya Previous Lyrics
Lirik Selanjutnya Next Lirics
Lirik Sebelumnya Previous Lyrics